HRMlblCMFqqInfU78c3NMJxDetM02ycHTU9BqBl9

Lirik Lagu Selamat Natal Indonesia - Bahtera Voice

Syalom, selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu rohani Selamat Natal Indonesia yang dibawakan oleh Bahtera Voice. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.

Informasi Lirik Lagu

KeteranganData
Judul laguSelamat Natal Indonesia
PenyanyiBahtera Voice
SongwriterDoddy Telehala
Kategori#LaguRohaniIndonesia

Lirik Lagu Selamat Natal Indonesia by Bahtera Voice

Walau terpisah oleh laut dan pulau
Namun dalam Tuhan kita bersaudara
Dalam iman dan percaya kepadaNya
Yesus Juruselamat kita

Dari tanganNya ada berkat melimpah
Yang terbentang luas di tanah air tercinta
T'rus maju beritakan ke seluruh dunia
Tentang namaNya yang besar

Kita terpisah laut dan pulau
Dan tidak saling bertatap muka
Hanya lewat lagu ini
Bahtera Voice ucapkan

Selamat natal saudaraku
Yang ada di tanah Sumatera
Selamat natal saudaraku
Yang ada di daratan Jawa

Selamat natal saudaraku
Yang ada di pulau Dewata
Selamat natal saudaraku
Di NTB dan Kalimantan

Selamat natal saudaraku
Di negeri seribu pulau Maluku
Selamat natal saudaraku
Yang ada di Sulawesi

Selamat natal saudaraku
Yang ada di Maluku Utara
Selamat natal saudaraku
Yang ada di Nusa Tenggara Timur

Selamat natal saudaraku
Yang ada di tanah Papua
Selamat natal saudaraku
Di pelosok negeri ini

Dari tanganNya ada berkat melimpah
Yang terbentang luas di tanah air tercinta
T'rus maju beritakan ke seluruh dunia
Tentang namaNya yang besar

Kita terpisah laut dan pulau
Dan tidak saling bertatap muka
Hanya lewat lagu ini
Bahtera Voice ucapkan

Selamat natal saudaraku
Yang ada di tanah Sumatera
Selamat natal saudaraku
Yang ada di daratan Jawa

Selamat natal saudaraku
Yang ada di pulau Dewata
Selamat natal saudaraku
Di NTB dan Kalimantan

Selamat natal saudaraku
Di negeri seribu pulau Maluku
Selamat natal saudaraku
Yang ada di Sulawesi

Selamat natal saudaraku
Yang ada di Maluku Utara
Selamat natal saudaraku
Yang ada di Nusa Tenggara Timur

Selamat natal saudaraku
Yang ada di tanah Papua
Selamat natal saudaraku
Di pelosok negeri ini

Selamat natal saudaraku
Yang ada di tanah Sumatera
Selamat natal saudaraku
Yang ada di daratan Jawa

Selamat natal saudaraku
Yang ada di pulau Dewata
Selamat natal saudaraku
Di NTB dan Kalimantan

Selamat natal saudaraku
Di negeri seribu pulau Maluku
Selamat natal saudaraku
Yang ada di Sulawesi

Selamat natal saudaraku
Yang ada di Maluku Utara
Selamat natal saudaraku
Yang ada di Nusa Tenggara Timur

Selamat natal saudaraku
Yang ada di tanah Papua
Selamat natal saudaraku
Di pelosok negeri ini

Selamat natal saudaraku
Di pelosok negeri ini
Related Posts

Related Posts

Posting Komentar