HRMlblCMFqqInfU78c3NMJxDetM02ycHTU9BqBl9

Lirik Lagu Kekuatan Doa - Ratu Aghnia

Syalom, selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu rohani Kekuatan Doa yang dibawakan oleh Ratu Aghnia. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.

Informasi Lirik Lagu

KeteranganData
Judul laguKekuatan Doa
PenyanyiRatu Aghnia
Songwriter#UpdateSoon
Kategori#LaguRohaniIndonesia

Lirik Lagu Kekuatan Doa by Ratu Aghnia

Doa orang percaya besar kuasanya
Dia mengabulkan semua tepat waktunya
Eratkanlah tangan kita berpegangan
Sahabat seiman saling mendoakan

Harapan tak sia-sia
MujizatNya slalu nyata
Tak ada yang mustahil

Tak pernah terlambat Dia selalu menopang
Kuatkanlah hati di dalam jalan Tuhan
Dia dapat mengubah sesuatu di luar akal manusia
Gerak tangan Tuhan bekerja berkat kekuatan doa

Apapun perkara dapat ditanganiNya
Jangan berhenti tuk berharap kepadaNya

Harapan tak sia-sia
MujizatNya slalu nyata
Tak ada yang mustahil

Tak pernah terlambat Dia selalu menopang
Kuatkanlah hati di dalam jalan Tuhan
Dia dapat mengubah sesuatu di luar akal manusia
Gerak tangan Tuhan bekerja berkat kekuatan doa

Tak pernah terlambat Dia selalu menopang
Kuatkanlah hati di dalam jalan Tuhan
Dia dapat mengubah sesuatu di luar akal manusia
Gerak tangan Tuhan bekerja berkat kekuatan doa

Tak pernah terlambat Dia selalu menopang
Kuatkanlah hati di dalam jalan Tuhan
Dia dapat mengubah sesuatu di luar akal manusia
Gerak tangan Tuhan bekerja berkat kekuatan doa
Related Posts

Related Posts

Posting Komentar