HRMlblCMFqqInfU78c3NMJxDetM02ycHTU9BqBl9

Lirik Lagu Percuma Bimbang - Toro Vocal Team

Syalom, selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu rohani Percuma Bimbang yang dibawakan oleh Toro Vocal Team. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.

Informasi Lirik Lagu

KeteranganData
Judul laguPercuma Bimbang
PenyanyiToro Vocal Team
SongwriterUta Ririassa
Kategori#LaguRohaniIndonesia

Lirik Lagu Percuma Bimbang by Toro Vocal Team

Jika hidup penuh tanda tanya
Jangan ragu jangan bimbang ada Yesus Tuhanmu
Jika tangis terus warnai harimu
Jangan ragu jangan bimbang Yesus yang kan ringankannya

Hidup manusia
Memang tiada mudah
Banyak gundah dan gelisah
Kan hinggap di harimu

Namun tiada
Yang kan kalahkan Tuhanmu
Cari Yesus Dia satu-satunya
Jalan bagimu

Percuma kau bimbang
Seolah tiada harap
Dia di sini nantimu
Dia bukakan tanganNya

Jika hidup penuh tanda tanya
Janganlah kau ragu dan janganlah kau bimbang
Semuanya kan baik baik saja
Selama kau berharap hanya kepada Yesus

Hey hey kawan percuma kau bimbang
Seolah tiada harap di muka bumi ini
Mari berdoalah mintalah padaNya
Dengan iman percaya nantikan jawabNya

Percuma kau bimbang
Seolah tiada harap
Dia di sini nantimu
Dia bukakan tanganNya

Percuma kau bimbang
Seolah tiada harap
Dia di sini nantimu
Dia bukakan tanganNya

Jika hidup penuh tanda tanya
Ada Yesus
Related Posts

Related Posts

Posting Komentar